Obat yang rusak dapat mengandung bahan kimia berbahaya hasil urai dari bahan obat yang seharusnya
Beberapa obat yang telah kadaluwarsa dapat mengalami penguraian dan berubah menjadi bahan kimia lain yang berbahaya bagi tubuh
Obat antibiotik adalah obat yang sering mengalami penguraian bila telah kadaluwarsa, tentu bahan kimia dari hasil urai bahan obat ini dapat memberi dampak buruk bila dikonsumsi, jadi penyakit tidak dapat diatasi tetapi malah memberi ancaman baru.